Menulis merupakan salah satu prasyarat menjadi guru profesional. Melalui tulisan pula, pikiran kita dapat dibaca oleh dunia. Lewat tulisan, ide gagasan dan kreatifitas tertuang. Menjadi manfaat adalah suatu tuntutan. Melalui karyanya, kebermanfaatan itu dapat diberikan.
Banyak guru berkarya namun tak ada wahana untuk menuangkan. Di sinilah, para guru Sosiologi Kabupaten Bantul ingin memberikan manfaat kepada khalayak melalui blog. Semoga dengan semangat berkarya yang berkobar, mampu meningkatkan kualitas pendidikan Indonesia menjadi lebih baik.
MGMP Sosiologi Kabupaten Bantul, melalui logonya memiliki makna semangat berkarya untuk memberikan manfaat bagi masyarakat.
Semangat berkarya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar